Disadari atau tidak, perbincangan tentang kanker payudara dan upaya pencegahan serta deteksi dininya, seolah membelah perbedaan gender. Masyarakat awam menangkap “kesan” bahwa isu ini adalah urusan kaum hawa semata. Simbol pita dengan pilihan warna pink, seolah mempertegas “itu urusan perempuan”. Maka, tidak heran bila imbas perbincangan soal pencegahan dan deteksi dini kanker payudara hanya menyangkut dua hal. Pertama, hal-hal teknis seperti tata cara deteksi dini dan terapi yang harus dilakukan. Kedua, “kesan” peran minim kaum pria sebagai subjek dalam perbincangan isu ini. | Selengkapnya
Leave a Reply